Ternyata ini Daerah Penghasil Durian Terbesar di Jawa Timur, Nomor Satu Diduduki Pasuruan!

- 11 Mei 2023, 00:00 WIB
ilustrasi durian - Jawa Timur merupakan salah satu produsen durian terbesar di Indonesia dengan berbagai jenis durian yang sangat terkenal. Beberapa jenis durian yang paling populer di Jawa Timur antara lain durian Rindu dari Trenggalek, durian Merah dari Banyuwangi, durian Kembang dari Lumajang, da
ilustrasi durian - Jawa Timur merupakan salah satu produsen durian terbesar di Indonesia dengan berbagai jenis durian yang sangat terkenal. Beberapa jenis durian yang paling populer di Jawa Timur antara lain durian Rindu dari Trenggalek, durian Merah dari Banyuwangi, durian Kembang dari Lumajang, da /pexel.com / hong son/


Ponorogo sepanjang tahun 2021, telah menghasilkan 17.801 ton buah durian dengan daerah penghasil terbanyak yaitu Kecamatan Ngebel (71.162 Kwintal) dan Kecamatan Pulung (70.322 Kwintal).

Di Ponorogo juga terdapat wisata Kampung Durian yang selalu ramai pengunjung ketika musim panen tiba.

Probolinggo

Probolinggo merupakan daerah penghasil durian terbesar di Jawa Timur yaitu pada urutan kelima. Tercatat sepanjang tahun 2021, Probolinggo telah menghasilkan 17.334 ton buah durian.

Adapun daerah penghasil durian terbanyak di Probolinggo yaitu di Kecamatan Tiris (48.328 Kwintal) dan Kecamatan Krucil (10.388 Kwintal).

Itulah lima daerah penghasil durian terbesar di Jawa Timur yang terkenal dengan produksi durian berkualitas dan rasanya yang nikmat. Jangan lupa untuk mencicipi kelezatan durian dari masing-masing daerah ketika berkunjung ke Jawa Timur.

Selain itu, pastikan juga untuk membeli durian dari pedagang yang terpercaya dan menjual durian yang sudah matang agar bisa merasakan kelezatannya secara maksimal. ***

Halaman:

Editor: Mohamad Jamaludin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah