7 Fakta Unik Yang Menarik Seputar Cirebon, Nomor Satu Banyak yang Belum Ngehh!! Ternyata Ada Ini

- 12 April 2023, 10:45 WIB
7 Fakta Unik Yang Menarik Seputar Cirebon, Nomor Satu Banyak yang Belum Ngehh!! Ternyata Ada Ini
7 Fakta Unik Yang Menarik Seputar Cirebon, Nomor Satu Banyak yang Belum Ngehh!! Ternyata Ada Ini /

PORTALBANGKALAN.COM - Kota Cirebon, sebuah kota di Jawa Barat yang terletak di pantai utara Pulau Jawa, memiliki banyak fakta menarik yang mungkin belum banyak diketahui oleh banyak orang. Selain sebagai tempat wisata, kota ini juga memiliki sejarah dan budaya yang kaya. Berikut ini adalah 7 fakta menarik seputar Cirebon.

7. Ada Apa dengan Udang Kecil?

Nama Cirebon berasal dari kata "Cai" yang berarti air dan "rebon" yang berarti udang kecil. Kisahnya berawal dari sebuah dukuh kecil yang dibangun oleh Ki Gendeng Tapa dan berkembang menjadi desa yang ramai bernama Caruban. Kata Caruban dalam bahasa Cirebon berarti bersatu padu, menggambarkan percampuran budaya antara penduduk setempat dengan pendatang.

6. Kota Udang

Cirebon juga dikenal dengan julukan "kota udang" karena udang rebon hasil tangkapan nelayan setempat diolah menjadi berbagai macam makanan, termasuk terasi dan petis yang menjadi ciri khas olahan udang asal Cirebon.

 

5. Memiliki Empat Keraton

Halaman:

Editor: Mohamad Jamaludin

Sumber: Catatan Media


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x