Ngemall Tinggal Geser! Inilah 5 Kecamatan Terdekat dari Pusat Kota Malang, Nomor 1 Cuma Jalan 5 Menit Doang

- 11 April 2023, 20:45 WIB
5 kecamatan terdekat dari pusat kota Malang, ada yang cuma 5 menit perjalanan doang
5 kecamatan terdekat dari pusat kota Malang, ada yang cuma 5 menit perjalanan doang /Twitter/@barrykusuma/

Dilansir PortalBangkalan.com dari data yang terlampir di laman malangkota.bps.go.id, berikut ini 5 kecamatan terdekat dari pusat kota Malang.

Baca Juga: 7 Kecamatan dengan Kemajuan Signifikan di Banjarnegara yang Harus Kamu Tahu, No 5 Dekat Wanayasa

5. Blimbing

Kecamatan Blimbing menjadi kecamatan kelima terdekat dari pusat Kota Malang.

Waktu tempuh dari kecamatan ini ke ibukota Malang hanya 24 menit dengan jarak tempuh 7 km.

4. Kedungkandang

Berikutnya ada Kecamatan Kedungkandang yang menempati urutan keempat sebagai kecamatan terdekat dari pusat kota Malang.

Warga Kedungkandang yang hendak ada keperluan ke pusat kota menempuh jarak sejauh 7 km dalam waktu kurang lebih 20 menit.

3. Lowokwaru

Lowokwaru termasuk dalam jajaran kecamatan terdekat dari pusat kota Malang berikutnya.

Kecamatan Lowokwaru berada di urutan kedua dalam daftar kecamatan terdekat dari ibukota Malang dengan jarak hanya 6 km dalam waktu sekitar 15 menit saja.

2. Sukun

Kecamatan Sukun menempati posisi kedua sebagai kecamatan terdekat dari pusat kota Malang.

Kecamatan ini memiliki jarak tempuh ke pusat kota hanya 5 km saja, dengan durasi perjalanan kira-kira 15 menit.

Halaman:

Editor: Ari Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x