Jangan Diabaikan! 6 Bagian Motor Ini Harus Dicek Langsung setelah Alami Kecelakaan di Jalan

- 8 November 2023, 20:45 WIB
6 Bagian Motor Ini Harus Dicek Langsung setelah Alami Kecelakaan di Jalan
6 Bagian Motor Ini Harus Dicek Langsung setelah Alami Kecelakaan di Jalan /pixabay.com

Salah satu tanda yang paling umum dari kerusakan komstir adalah adanya gemeretak yang terdengar keras saat motor melaju di jalanan yang bergelombang atau saat melakukan pengereman mendadak.

Suara gemeretak ini menandakan bahwa komstir tidak dalam kondisi yang baik dan mungkin sudah longgar.

2. Kaku

Kerusakan komstir juga dapat membuat putaran setir menjadi berat saat Anda melakukan manuver atau berbelok.

Handling motor akan terasa kaku dan sulit untuk mengarahkan kemudi dengan mudah.

Hal ini tentu bisa mengurangi kelincahan motor dalam bermanuver di jalan.

3. Kemudi Liar

Komstir yang rusak dapat membuat setir motor terasa berat dan sulit dikendalikan, terutama saat pengendara hendak berbelok.

Kemudi yang liar dan sulit dikendalikan dapat mengurangi keamanan saat berkendara.

Sebuah motor yang dalam kondisi normal harusnya memiliki kemudi yang ringan dan mudah untuk diarahkan.

Halaman:

Editor: Ari Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah