5 Daerah Penghasil Cabai Rawit Terbesar di Jawa Timur, Nomor 1 Lebih dari 1 Juta Kuintal, Ada yang Tahu?

- 8 Desember 2023, 18:45 WIB
5 Daerah Penghasil Cabai Rawit Terbesar di Jawa Timur
5 Daerah Penghasil Cabai Rawit Terbesar di Jawa Timur /Instagram/@onfarm.id/

PortalBangkalan.com - Siapa yang tidak menyukai rasa pedas yang menggigit dari cabai rawit?

Cabai rawit, dengan ukurannya yang kecil, tetapi memiliki kepedasan yang membuat lidah bergoyang, telah menjadi salah satu bumbu utama dalam masakan Indonesia.

Tidak hanya itu, cabai rawit juga telah diolah menjadi produk bernilai ekonomi tinggi.

Di Indonesia, Provinsi Jawa Timur merupakan daerah penghasil cabai rawit terbesar.

Dalam buku "Statistik Indonesia 2023" yang diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS), Jawa Timur pada tahun 2022 mencatatkan produksi cabai rawit tertinggi sebesar 80.604 ton, diikuti oleh Jawa Tengah dengan produksi sebesar 23.475 ton.

Jawa Timur, dengan keberagaman lanskapnya, menawarkan daerah-daerah yang subur untuk penanaman cabai rawit.

Baca Juga: 4 Daerah dengan Banyak Kandungan Emas di Jawa Timur, Nomor 1 Bukan Pacitan atau Trenggalek, tapi Kabupaten Ini

5 Daerah Penghasil Cabai Rawit Terbesar di Jawa Timur

Berikut ini adalah lima daerah di Jawa Timur yang secara konsisten menghasilkan cabai rawit terbesar, seperti dilansir dalam buku "Provinsi Jawa Timur Dalam Angka 2023" yang diterbitkan oleh BPS Provinsi Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Ari Prasetyo


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x