Surga Pendidikan! Penasaran dengan Universitas Terbaik di Yogyakarta? Inilah Daftarnya yang Wajib Kamu Tahu!

- 19 Agustus 2023, 23:07 WIB
Ilustrasi Yogyakarta, Kota yang Memikat Hati: Mengungkap Pesona dan Keunggulan Universitas Terbaik Menurut UniRank
Ilustrasi Yogyakarta, Kota yang Memikat Hati: Mengungkap Pesona dan Keunggulan Universitas Terbaik Menurut UniRank /

Secara global, UAA berada di peringkat dunia nomor 2591.

Baca Juga: Bukan Surabaya! Inilah 4 Kabupaten di Jawa Timur dengan Biaya Hidup Termahal, Daerahmu Termasuk?

Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta

Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta masuk dalam peringkat se-provinsi nomor lima dan peringkat se-Indonesia nomor 42.

Dalam peringkat dunia, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta menempati posisi yang cukup baik, yakni nomor 2960.

Baca Juga: Inilah 4 Daerah di Sumatera Barat yang Menghasilkan Laki-laki Mapan

Keberadaan universitas-universitas terbaik di Yogyakarta tidak hanya memberikan kontribusi besar dalam dunia pendidikan, tetapi juga menarik minat mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia.

Kualitas pendidikan yang dihadirkan oleh universitas-universitas ini menjadi daya tarik utama.

Demikianlah daftar universitas terbaik di Yogyakarta versi UniRank.

Baca Juga: Asal-Usul Nama 7 Daerah di Jawa Timur yang Ternyata Singkatan Unik

Halaman:

Editor: Mohamad Jamaludin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah