Bukan Borobudur Ataupun Prambanan!! Iniloh 5 Candi Bersejarah di Jawa Tengah yang Bikin Kamu Terpesona

- 9 Mei 2023, 23:04 WIB
Bukan Borobudur Ataupun Prambanan!! Iniloh 5 Candi Bersejarah di Jawa Tengah yang Bikin Kamu Terpesona
Bukan Borobudur Ataupun Prambanan!! Iniloh 5 Candi Bersejarah di Jawa Tengah yang Bikin Kamu Terpesona /ilustrasi pixabay/

Namun, yang membuatnya benar-benar unik adalah keberadaan 4 patung singa yang menghiasi setiap sudut Candi II dan Candi IV, yang pastinya akan memikat hatimu. Candi Ngawen memiliki usia yang sama dengan Candi Mendut, yakni pada abad ke-9 hingga ke-10 Masehi. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengunjungi Candi Ngawen dan menikmati keindahan arsitektur Budha yang memukau!

Baca Juga: Ada yang di Daerah Pegunungan!! Iniloh 3 Kabupaten di Jawa Tengah dengan Hotel Bintang 5 Terbaik

Candi Umbul, Situs Pemandian Air Hangat Penyimpanan Kerajaan Dinasti Syailendra

Candi Umbul menjadi salah satu destinasi wisata yang unik dan menarik di Jawa Tengah. Candi ini terletak di Kabupaten Magelang dan dikenal sebagai situs pemandian air hangat peninggalan kerajaan Dinasti Syailendra. Kamu bisa merendam tubuhmu di dua kolam berbentuk persegi panjang yang dikelilingi oleh batu andesit yang membuat suasana semakin sejuk.

Itulah 5 candi bersejarah di Jawa Tengah yang wajib kamu kunjungi. Selain menyuguhkan keindahan arsitektur, candi-candi tersebut juga memiliki nilai sejarah yang tinggi.***

Halaman:

Editor: Mohamad Jamaludin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah