Penyebab Diare Pada Ibu Hamil, Berikut Penjelasannya

- 5 Juli 2022, 15:28 WIB
Ilustrasi Ibu Hamil
Ilustrasi Ibu Hamil /Pixabay/pexels.

PORTALBANGKALAN.COM - Ibu hamil akan mengalami banyak keluhan saat mengandung. Salah satunya adalah diare.

Ibu hamil disebut mengalami diare jika tekstur buang air besar (BAB) menjadi cair dengan frekuensi lebih dari tiga kali sehari.

Diare adalah salah satu keluhan yang sering dijumpai pada ibu hamil. Bahkan sekitar 34% ibu hamil mengalaminya.

Baca Juga: Sakit Pinggang dan Sakit Punggung Pada Ibu Hamil, Apa Saja Penyebabnya?

 

Lalu apa saja penyebab diare pada ibu hamil? Berikut penulis rangkum dari berbagai sumber tentang penyebab diare pada ibu hamil:

1. Perubahan hormon

Perubahan hormon tertentu akan memengaruhi proses pencernaan. Hal tersebut akan menyebabkan gangguan pencernaan seperti diare, mual, muntah, dan sembelit.

2. Infeksi

Halaman:

Editor: Muhammad Aly Firdaus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x