Menyimpan Sejuta Pesona! 3 Tempat Wisata Hits di Cirebon, Menawarkan Panorama Cantik dan Memukau

- 21 Maret 2023, 16:45 WIB
Ilustrasi 3 tempat wisata hits di Cirebon yang menawarkan panorama indah dan memukau, cocok buat tempat healing
Ilustrasi 3 tempat wisata hits di Cirebon yang menawarkan panorama indah dan memukau, cocok buat tempat healing /Instagram/@kampungsabin/

Ada juga spot foto untuk mengambil gambar yang indah, camping ground untuk berkemah, gazebo untuk bersantai, dan spot memancing yang menarik.

Setu Sedong berlokasi di Sedong Lor, Sedong, Cirebon, Jawa Barat. Dari pusat kota Cirebon, jaraknya sekitar 25 km.

2. Keraton Kacirebonan

Keraton Kacirebonan menjadi bukti nyata dari sejarah masa lalu yang panjang kota Cirebon.

Tempat ini merupakan sebuah keraton peninggalan Kesultanan Cirebon yang merupakan salah satu kerajaan Islam di Indonesia.

Tidak hanya sebagai tempat bersejarah, Keraton Kacirebonan juga memiliki spot yang sangat estetik dan instagramable, sehingga banyak wisatawan yang datang untuk berburu foto di sana.

Keraton Kacirebonan menjadi salah satu tempat wisata populer di Cirebon yang banyak dikunjungi oleh wisatawan dari berbagai daerah.

Di tempat ini, para pengunjung bisa menikmati fasilitas seperti masjid keraton, ruang koleksi, museum kerajaan, dan spot foto klasik yang instagramable.

Keraton Kacirebonan berlokasi di Pulasaren, kecamatan Pekalipan, Kota Cirebon, Jawa Barat, dan mudah dijangkau karena berada di pusat kota.

Baca Juga: Wow! Ternyata Ini Dia 5 Bakso Enak di Cirebon yang Paling Banyak Dicari Orang Apakah Anda Sudah Coba?

3. Wana Wisata Ciwaringin

Bagi para wisatawan yang ingin menikmati liburan dengan cara yang lebih menantang dan berbeda, Wana Wisata Ciwaringin bisa menjadi pilihan yang tepat.

Halaman:

Editor: Ari Prasetyo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x