Apa Bacaan Diantara Takbir Sholat Ied? - Ustadz Abu Yahya Badru Salam, Lc

- 27 Juni 2022, 13:32 WIB
sholat ied
sholat ied /dok Media Purwodadi / Hana Ratri

PORTALBANGKALAN.COM - Apakah kalian tahu apa bacaan diantara takbir sholat ied? Perlu diketahui bahwa pelaksanaan sholat Ied berbeda dengan sholat wajib lima waktu.

Dalam satu riwayat Ibnu Mas'ud pernah ditanya oleh seseorang di hadapan huthaifah dan Abu Musa al-asy'ari apa yang syariatkan di sela-sela takbir?

Ketika Allahuakbar 7 kali tapi setelah takbir Imam diam kemudian Allahuakbar takbir Lagi diam Lagi takbir lagi Nah sela-selanya itu ngapain?

Baca Juga: Amalan apa yang setara dengan ibadah haji dan umrah? Berikut Penjelasan Lengkapnya

Bengong? jangan. Kata Ibnu Mas'ud hendaklah dia mengisinya dengan pujian kepada Allah, sholawat untuk Rasulullah, doa.

Imam Ahmad pernah ditanya juga oleh Ibnu Hani "Apa yang dibaca antara dua takbir itu?"

kata Imam Ahmad boleh bertahlil, bertahmid, berdoa, bersholawat, silakan dan ini juga pendapat Imam Syafii rohimahulloh.***

Editor: Nugroho Setya Aji

Sumber: YouTube Rodja TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x