Bengkulu Tengah Suangar! Punya 8 Tempat Wisata yang Memukau Membahana Mantab Jiwa

- 16 Oktober 2023, 17:40 WIB
Bengkulu Tengah Suangar! Punya 8 Tempat Wisata yang Memukau Membahana Mantab Jiwa
Bengkulu Tengah Suangar! Punya 8 Tempat Wisata yang Memukau Membahana Mantab Jiwa /

PORTALBANGKALAN.COM - Bengkulu Tengah, sebuah wilayah yang dikelilingi oleh dataran tinggi dan padang luas, merupakan tempat yang menakjubkan. Meskipun terkenal dengan keindahan alam daratannya, Bengkulu Tengah juga memiliki pantai-pantai yang indah dan mempesona. Banyak yang menganggap Bengkulu sebagai kota paling indah di antara kota-kota lain di Sumatera.

Namun, apakah benar demikian atau hanya sebatas ungkapan dari berbagai orang saja? Untuk membuktikannya, Anda perlu melihat dan menyaksikannya sendiri. Berikut ini adalah ulasan 8 tempat wisata di Bengkulu Tengah yang indah dan sering dikunjungi oleh wisatawan.

Baca Juga: Wajib Kesini Gan! Pesona Kabupaten Kaur di Bengkulu Destinasi Wisatanya Superrr Gak Kaleng-Kaleng

1. Pantai Sungai Suci

Meskipun disebut sebagai pantai, sebenarnya Pantai Sungai Suci bukanlah pantai biasa. Pantai ini terdiri dari tebing batu yang menghadap ke luasnya air. Tidak ada pasir putih atau bibir pantai yang landai seperti pantai pada umumnya. Namun, hal inilah yang membuat Pantai Sungai Suci menarik, karena keunikan dan perbedaannya dengan pantai lainnya.

 

2. Pantai Padang Betuah

Panorama Pantai Padang Betuah juga berbeda dari pantai lainnya. Pantai ini tidak memiliki pasir putih yang melimpah, melainkan terdiri dari tebing padas yang akan terlihat merah saat terkena sinar matahari, terutama saat senja tiba. Pemandangan di Pantai Padang Betuah sangat indah dan cantik, sehingga banyak pasangan yang memilih melakukan sesi pemotretan pre-wedding di tempat ini.

 

Halaman:

Editor: Nugroho Setya Aji


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x