Aglonema Subur Jadi Acak-acakan karena Bakteri? Jangan Dibuang, Begini Cara Mengatasinya

- 27 Februari 2023, 18:40 WIB
Aglonema Subur Jadi Acak-acakan karena Bakteri? Jangan Dibuang, Begini Cara Mengatasinya
Aglonema Subur Jadi Acak-acakan karena Bakteri? Jangan Dibuang, Begini Cara Mengatasinya /Tangkap layar youtube.com/Fahrul Fahrul

5. Apabila ada titik merah maka hilangkan spot merah tersebut.

Baca Juga: Pantas Aja Akar Aglonema Busuk Terus dan Tersisa Batangnya Saja, Ternyata Ini Penyebabnya, Segera Periksa Yuk

6. Setelah dihilangkan spot merah pada batang atas aglonemanya tadi segera olesi dengan betadin. Ini nanti masih bisa ditanam meskipun tadi telah dipisah dari bonggol akarnya dalam pot.

7. Caranya adalah dengan menyiapkan air dalam wadah secukupnya kemudian berikan sedikit bakteri sida. Aduk-aduk hingga cairan tercampur merata lalu tambahkan juga beberapa tetes B1 yang Growth Quick.

8. Rendam batang aglonema yang telah dibersihkan spot merahnya tadi ke dalam cairan ini. Rendam selama 3 jam baru nanti ditanam kembali.

9. Jangan lupa meletakkan aglonema di tempat yang teduh setelah ditanam kembali pada media tanam yang baru.***

Halaman:

Editor: Ari Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah