Terkuak! Rahasia Asal-Usul Terbentuknya Museum Cakraningrat, Bangkalan, Ternyata Sudah Ada Sejak Tahun 50-an

- 21 September 2023, 15:16 WIB
Terkuak! Rahasia Asal-Usul Terbentuknya Meseum Cakraningrat, Bangkalan, Ternyata Sudah Ada Sejak Tahun 50-an
Terkuak! Rahasia Asal-Usul Terbentuknya Meseum Cakraningrat, Bangkalan, Ternyata Sudah Ada Sejak Tahun 50-an /

Pada tanggal 24 Juli 1975, koleksi benda yang ada di Pesarean Aer Mata akhirnya dipindahkan ke gedung baru tersebut dan disaksikan oleh Gusti Pembajon Permaisuri R.A. Roeslan Tjakraningrat.

Sejak saat itu, benda-benda koleksi bersejarah secara resmi menjadi koleksi museum dan dijaga serta dirawat oleh Pemerintah Daerah bagian Urusan Rumah Tangga Kabupaten, yang dipimpin oleh R. ABDOERRAHMAN.

Namun, pada awal tahun 1979, gedung tersebut diresmikan menjadi museum dan diberi nama "Museum Daerah Tingkat II Kabupaten Bangkalan".

Gedung museum akhirnya diberi nama "Cakraningrat" dan penggunaannya diresmikan oleh Gubernur Jawa Timur, Imam Utomo, pada tanggal 13 Maret 2008.

Gedung ini berlokasi di sebelah kantor DPRD Bangkalan dan juga merupakan bagian penting dari kantor Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata Kabupaten Bangkalan.

Sebelum pindah ke gedung baru tersebut, museum yang berisi banyak barang-barang peninggalan sejarah dan benda-benda kuno ini berada di kompleks Rumah Dinas Bupati Bangkalan, di sebelah timur alun-alun Bangkalan.***

Halaman:

Editor: Mohamad Jamaludin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah